Berapa Jumlah Alam yang Diciptakan Allah SWT?

Berapa Jumlah Alam yang Diciptakan Allah SWT?

Pertanyaan: Berapa Jumlah Alam yang Diciptakan Allah SWT?

Assalamualaikum, apa benar ada kitab yang menjelas kan.bahwa alam diciptakan Allah lebih 18 ribu alam? [Khutul]

Jawaban: Jumlah Alam yang Diciptakan Allah SWT!

Wa’alaikumussalaam. Para ulama’ berbeda pendapat mengenai jumlah banyaknya alam:

Bacaan Lainnya
  • 1. Menurut sa’id bin musayyab Allah mempunyai 1.000 alam, 600 di lautan dan 400 di daratan.
  • 2. Menurut muqotil bin hayyan Allah mempunyai 80.000 alam, 40.000 di lautan dan 40.000 di daratan.
  • 3. Menurut wahb bin munabbih Allah mempunyai 18.000 alam, dunia adalah salah satunya.
  • 4. Menurut ka’b al akhbar tidak ada seorangpun yang bisa menghitung jumlah alam kecuali Allah ta’ala saja. Wallohu a’lam [Mujaawib: Ust.Nur Hamzah ].

– Kitab tafsir al Baghowi (1/52):

وَاخْتَلَفُوا فِي مَبْلَغِهِمْ قَالَ سَعِيدُ بْنُ الْمُسَيَّبِ لِلَّهِ أَلْفُ عَالَمٍ سِتُّمِائَةٍ فِي الْبَحْرِ وَأَرْبَعُمِائَةٍ فِي الْبَرِّ وَقَالَ مُقَاتِلُ بْنُ حَيَّانَ : لِلَّهِ ثَمَانُونَ أَلْفَ عَالَمٍ أَرْبَعُونَ أَلْفًا فِي الْبَحْرِ وَأَرْبَعُونَ أَلْفًا فِي الْبَرِّ . وَقَالَ وَهْبٌ لِلَّهِ ثَمَانِيَةَ عَشَرَ أَلْفَ عَالَمٍ الدُّنْيَا عَالَمٌ مِنْهَا وَمَا الْعُمْرَانُ فِي الْخَرَابِ إِلَّا كَفُسْطَاطٍ فِي صَحْرَاءَ . وَقَالَ كَعْبُ الْأَحْبَارِ : لَا يُحْصِي عَدَدَ الْعَالَمِينَ أَحَدٌ إِلَّا اللَّهُ قَالَ اللَّهُ تَعَالَى : ” وَمَا يَعْلَمُ جُنُودَ رَبِّكَ إِلَّا هُوَ ” ( 31 – الْمُدَّثِّرِ ) .

Sumber asal baca disini.
Silahkan baca juga artikel terkait.

Pos terkait