Hazmin Sagara
mohon penjelasan? apakah istimbat hadits yang bunyinya??
apabila seseorang sholat berjamaah bersama imam di malam hari maka tercatat dia telah melakukan sholat sepanjang malam??
bolehkah kita mengmbil kesimpulan bahwa sholat sunnah sendirian setelah kita sholat berjamaah dimalam hari sia-sia? dengan alasan ada dalil diatas? atau ada tafsir lainnya??
JAWABAN :
>> Mbah Jenggot II
Hazmin Sagara>>
حَدَّثَنَا إِسْحَقُ بْنُ إِبْرَاهِيْمَ أَخْبَرَنَا الْمُغِيْرَةُ بْنُ سَلَمَةَ الْمَخْزُوْمِيُّ حَدَّثَنَا عَبْدُ الْوَاحِدِ وَهُوَ اِبْنُ زِيَادٍ حَدَّثَنَا عُثْمَانُ بْنُ حَكِيْمٍ حَدَّثَنَا عَبْدُ الرَّحْمَنِ بْنُ أَبِي عَمْرَةَ قَالَ:
دَخَلَ عُثْمَانُ بْنُ عَفَّانَ الْمَسْجِدَ بَعْدَ صَلاَةِ الْمَغْرِبِ فَقَعَدَ وَحْدَهُ فَقَعَدْتُ إِلَيْهِ فَقَالَ يَا اِبْنَ أَخِي سَمِعْتُ رَسُوْلَ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُوْلُ مَنْ صَلَّى الْعِشَاءَ فِي جَمَاعَةٍ فَكَأَنَّمَا قَامَ نِصْفَ اللَّيْلِ وَمَنْ صَلَّى الصُّبْحَ فِي جَمَاعَةٍ فَكَأَنَّمَا صَلَّى اللَّيْلَ كُلَّهُ
Telah menceritakan kepada kami Ishaq bin Ibrahim telah mengabarkan kepada kami Al Mughirah bin Salamah Al Makhzumi telah menceritakan kepada kami Abdul Wahid yaitu Ibnu Ziyad, telah menceritakan kepada kami Usman bin Hakim telah menceritakan kepada kami Abdurrahman bin Abu ‘Amrah katanya:
Usman bin Affan memasuki masjid setelah shalat maghrib, ia lalu duduk seorang diri, maka aku pun duduk menyertainya. Katanya: Wahai keponakanku, aku mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: Barangsiapa shalat isya` berjama’ah, seolah-olah ia shalat malam selama separuh malam, dan barangsiapa shalat shubuh berjamaah, seolah-olah ia telah shalat seluruh malamnya.
(Shahih Muslim 656-260)
>> Hazmin Sagara
lalu apakah boleh menyiimpulkan bahwa hadist tersebut dapat dipahami akan sia-sia amal ibadah sholat dimalam ( qiyamullail). karena kita sudah mendapatkan pahala sholat semalam penuh dengan mengerjakan sholat isya dan subuh berjamaah... mohon penjelasannya? karena ane dengar ceramah jika sholatnya sia-sia.. menurutnya sebaiknya kita mengamalkan ibadah lannya selain sholat.. misal membaca al-quran atau zikir saja..
>> ارمل الزواج
Ya ndak begitu bro karena setiap amal itu pasti ada nilainya karena itu jg sdh ketetapan alloh swt dan alloh swt maha suci untuk tiudak menepati janjinya.
فمن يعمل مثقال ذرة خيرايره » (7) .
فمن يعمل مثقال ذرة شرايره (8)
Barang siapa berbuat kebaikan seberat semutpun alloh akan tau ( menilai dan mermbalasnya )
Begitu jg barang siapa berbuat kerjrelekan seberat dzarroh maka alloh mengetahui dan akan mrembalasnya.
Ayat ini turun karena ada kaum yg menganggap shodaqoh yg kecil tidak akan ada nilai jg ayat stelahnya terntang orang yg meremehkan dosa kecil dan nganggap api neraka cuma bg dosa besar.
Waspadalah…….!!!